YANG MENARIK PERHATIAN

Saturday, April 23, 2011

FORMAT PENILAIAN PROSES BELAJAR PRESENTASI LISAN

Penilaian menjadi salah satu alat penting untuk mengukur tingkat keberhasilan dan mengetahui kemampuan peserta didik. Penilaian hendaknya dapat dijadikan laporan yang dapat dipercaya dan mampu menggambarkan tentang kondisi kemampuan anak secara jujur. Tidak terpengaruh dan dipengaruhi oleh subyektifitas yang keliru, melakukan penilaian yang sebenarnya telah menjadi tugas seorang guru. Beberapa aspek penilaian seorang guru harus sudah bisa mengusainya, berikut salah satu contoh penilaian sederhana yang bisa sedikit menjadi pedoman. Bisa didownload disini

Masukkan email sahabat untuk berlangganan artikel

1 comment:

Agus said...

blognya bagus sekali, materinya lengkap dan bermanfaat.